
Kepala BNNK Lamtim Sampaikan Klarifikasi, Pindah Rayon Jangan Picu Konflik
Jejakasejarah,com, Tulang Bawang Barat,-Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Lampung Timur melakukan penarikan aset Barang Milik Negara (BMN) dari Pos Pelayanan Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) Kabupaten Tulang Bawang Barat. Menurut Kepala BNNK Lampung Timur Mamam Permana, S.P, penarikan tersebut dilakukan sebagai tindak lanjut dari perubahan Rayonisasi wilayah kerja yang ditetapkan oleh…